Polres Pelabuhan Belawan Berhasil Amankan Truk Muatan Raskin Ilegal



Belawan.Metro Sumut
Pihak Polres Pelabuhan Belawan berhasil mengungkap kasus dugaan pencurian atau penggelapan beras miskin (Raskin), di Jalan KL Yos Sudarso, Kelurahan Pekan Labuhan, Kecamatan Medan Labuhan, Kamis (30/07/2015)..

Informasi yang di himpun Media ini dari Kabid Humad Poldasu Kombes Pol Helfi Assegaf mengatakan Beras yang ditujukan untuk kaum miskin dibawa dengan truck untuk dipasarkan ke masyarakat umum, Dalam kasus itu, pihak kepolisian menyita barang bukti 1 unit Mobil Truk Fuso BK 8343 XM beserta 40 Kg Raskin Bulog dalam plastik besar dan kecil “ Katanya.

Lanjutnya, Sejauh ini program 100 hari kerja Kapolri telah berjalan selama lebih dari 87 hari. Namun, pencapaian target yang telah dicapai masih terhitung rendah. Sebelumnya juga diketahui permasalahan lintas yang menyebabkan kematian meningkat di tahun 2015, Hal ini berujuk dari hasil data Operasi ketupat 2015. Tingkat kematian akibat laka meningkat dari tahun sebelumnya " Ungkapnya

Menurutnya, untuk soal pelindungan hak masyarakat, pencapaian target yang maksimal, kedepannya dilakukan koordinasi bersama instansi/fungsi terkait, dalam rangka penegakan hukum atas penyimpangan barang bersubsidi “ Jelasnya.(Gito/Red).



Tidak ada komentar