Utamakan Pembuatan Sumur Bor, Dana Desa Tahun 2019 Desa Sei Penggantungan Untuk Tahap Pertama

Labuhanbatu Metro sumut
Pemerintah Desa Sei penggantungan Kecamatan Panai Hilir Kabupaten Labuhanbatu merupakan salah satu desa, Yang mendapatkan sentuhan pembangunan baik bentuk fisik atau pun nonfisik dari Anggaran Dana Desa Tahun 2019 yang di anggarkan Pemerintah Pusat melalui Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) yang di kucurkan ke desa-desa melalui proses di wilayah Pemerintahan Kabupaten Labuhanbatu.

Terkait adanya pembangunan yang di Anggarkan Pemerintah Pusat melalui Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) Dalam Program Dana Desa (DD) Tahun 2019 Tahap pertama yang sudah terealisasikan di Desa Sei Penggantungan Kecamatan Panai Hilir, Baik bangunan fisik atau pada  pemberdayaan dalam Masyarakat.

“ Untuk realisasi Pengerjaan Pembangunan Dana Desa (DD) 2019 Tahap pertama sudah terealisasi pada bentuk fisik. Dan kami alokasikan pada pemberdayaan Air Bersih atau Sumur Bor pagu anggaran Rp 27,559,000 " Kata Sapon Rinaldi Kades Sei Penggantungan.

Sambung Kades, Pembangunan fisik, Pengerasan jalan Dusun II berukuran 2,5 m x 100 m tambah swadaya 27 m,dan Di Dusun yang sama pengerasan 2 m x100, pagu anggaran Rp,57,595,000 (lima puluh tujuh juta lima ratus sembilan puluh lima ribu rupiah)Dan penimbunan jalan Dusun II 3X 170 m pagu anggaran Rp.20,821,000 (dua puluh juta delapan ratus dua puluh satu ribu rupiah)

" Dan Dusun III Penimbunan jalan betukuran 3x 600 m pagu anggaran Rp 71 464000 ( Tujuh puluh satu juta empat ratus enam puluh empat ribu rupiah) ini lah baru tahap pertama bangunan fisik sudah terelialisasi " Sebut Sapon Rinaldi Kades.

Lanjut Sapon Rinaldi, Selain di bangunan fisik di Tahap pertama Dana Desa (DD) di Desa Sei penggantungan kami juga alokasikan di pemberdayaan masyarakat untuk Kegiatan perwiritan akbar, MTQ, OKU MENE dan untuk HUT KEMERDEKAAN RI " Ucapnya.

Kades menjelaskan, Dalam pelaksanaan pembangunan itu, Kami sudah menyerahkan dan percayakan pada Tim Pelaksana Kegiatan (TPK), Dan Pendamping Lokal Desa (PLD) bersama Pendamping Desa (PD)  serta pada pelaksanaan pembangunan " Jelasnya.

Kades menambahkan, Saya selalu berkordinasi dan saya menghimbau selalu mengutamakan mutu, Dan kwalitas bangungnan yang sesuai dengan RAB beserta gambar yang sudah di tentukan, Karena saya selaku kades bertanggung jawab dalam penggunaan Dana Desa (DD) untuk menata, Membangun serta manfaatnya dapat langsung masyarakat rasakan " Tambahnya. (Ahmad Darwis Nst Kabiro Labuhan Batu)

Tidak ada komentar