Dinas Perindag Labuhanbatu Pasang Alat Pencucian Tangan


Labuhanbatu.Metro Sumut
Terus melakukan Antisipasi Covid-19 Virus Corona Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Prindag) Kabupaten Labuhanbatu Jumat (03/4/2020). memasang Alat Pencucian tangan di Dua tempat Pasar yang ada di kabupaten Labuhanbatu.

Pemasangan Alat Antisipasi tempat pencucian Tangan dengan mengunakan Drum di pasang di Pasar lama Jalan H.Agus Salim Kelurahan kota Rantau Prapat kecaman Rantau Utara, Pemasangan Juga di lakukan Dinas Pridag di Pasar sigambal jalan Perdamean kelurahan Perdamean kecamatan Rantau selatan Kabupaten Labuhanbatu.

Dinas Perdagangan dan Perindustrian melakukan pemasangan tempat cuci tangan menggunakan cairan antiseptik dettol di Pasar Lama Rantauprapat dan juga di Pasar Sigambal ini gunanya untuk mengantisipasi segala kenungjinan Virus Corona yang sudah Mewabah ke Daerah - daerah.

Disamping itu juga Dinas perdagangan juga membuat selebaran himbauan kepada masyarakat agar menggunakan fasilitas yang telah disediakan oleh pihak Dinas untuk menekan penyebaran virus covid19 Virus Corona.

Hal yang sama juga di katakan Kepala Dinas Prindag Kabupaten Labuhanbatu Cairuddin Nasution S.Sos " Kami memasang alat pencuci tangan ini agar masyarakat terhidar dari Virus Corona dan segala upaya kami lakukan untuk menekan agar jangan Virus ini cepat menyebar karna di pasar - Pasar yang ada di kabupaten Labuhan batu ini tempat berinteraksi Masyarakat dari segala penjuru " Sebutnya.

Dia juga menegaskan," Maka kami memasang Alat ini untuk mengantisipasi Penyebaran Virus Corona kepada masyarakat yang lagi berbelanja keperluan Rumah tangga, Harapan kami dari pemerintah patuhilah segala himbaun untuk mengantisipasi penyebaran Virus Corona ini." Tegasnya. (Ahmad Darwis Nst Kabiro Labuhanbatu).

Tidak ada komentar