Presiden RI Joko Widodo, Tinjau Pembangunan Proyek Jalan Tol Rumbai
Riau.Metro
Sumut
Presiden
RI Ir Jokowi Widodo meninjau pembangunan proyek Jalan Tol di Jalan Raya Rumbai
Minas Km 18 Kelurahan Muara Fajar Timur Kecamatan Rumbai Kota Pekanbaru. Minggu
siang (23/07/2017) sekitar pukul 12.30 Wib.
Dihadiri
Oleh Mentri BUMN Rini Soemarno, Mentri PU dan Perumahan Rakyat Ir Basoeki
Hadimoeljono, Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rahman, Kapolda Riau Irjen Pol Drs
Zulkarnain, Danrem 031 WB, serta unsur Forkopimda Riau.
Berlangsung
kegiatan Ground Breaking Jalan Tol Rumbai, serta peletakan batu pertama tanda
dimulai pengerjaan Jalan Tol Rumbai oleh Presiden RI Ir Joko Widodo.
Jalan
Tol Rumbai yang direncanakan dibangun sepanjang 131 Km, dengan rincian dari
Minas-Kandis sepanjang 51 Km, dari Kandis-Duri sepanjang 80 Km.
Proyek
Tol Rumbai sendiri akan dilaksanakan awal tahun depan. Untuk pembebasan lahan
akhir bulan Agustus sudah selesai pembayaran semuanya. Rencana dana yang
dihabiskan 15 Triliun dalam pembangunan proyek. Adapun pelaksana Proyek PT.
Hutama Karya. Kegiatan peninjauan Proyek Jalan Tol Rumbai berakhir pukul 13.10
Wib. (Humas Polda Riau/R_04).
Post a Comment