Ketua PAC Partai Gerindra Marelan Bagi Bingkisan Atau Paket Lebaran
Medan
Marelan.Metro Sumut
Ketua
PAC Partai Gerindra Kecamatan Medan Marelan Haris Kelana Damanik ST
membagi-bagi bingkisan atau paket lebaran Idul Fitri 1437 Hijriah kepada FKBMMU,
IKJM, FKPPI, Turonggo Siswo Budoyo (TSB), di kediamannya Komplek Tutwuri
Handayani Jalan A.Sani Muthalib Kelurahan Terjun Kecamatan Medan Marelan. Sabtu
(02/07/2016).

Ketua
PAC Partai Gerindra Kecamatan Medan Marelan Haris Kelana Damanik ST didampingi
Istri tercintanya Sekaligus Bendahara PAC Partai Gerindra Marelan Rahmawati
Harahap, Dewan Penasehat PAC Partai Gerindra Marelan Sekaligus Dewan Penasehat
Media Harian Metro Sumut Online Ramli Harahap dan Sekjen PAC Partai Gerindra
Marelan mengatakan bahwa paket lebaran yang siapkan ini merupakan salah satu
program sosial Partai Gerindra dalam rangka merespon bulan ramadhan,” Bulan ini
adalah bulan yang baik. Bersama kita mari berbuat untuk sesama. Sekecil apapun
hal baik yang dilakukan pasti akan bernilai guna dana manfaat bagi diantara
sesama kita “ Katanya.
Lanjut
Haris, Kami sekeluarga sengaja membagi-bagi paket lebaran, untuk berbagi rezeki
dengan warga masyarakat, terutama mereka yang termasuk golongan menengah ke
bawah yang memang membutuhkan “ Ucapnya.
Sementara
Rahmawati Harahap Bendahara PAC Partai Gerindra Marelan mengatakan memang
secara materil, nilai paket lebaran itu tak seberapa. Tapi kita berharap akan
bermakna bagi mereka yang memang memerlukan untuk ikut merayakan Hari Raya Idul
Fitri 1434 7, yang tinggal sekitar beberapa hari lagi “ Katanya..
Anum
salah satu masyarakat yang mendapatkan bingkisan menyampaikn alhamdulillah, dengan
bantuan paket tersebut dapat membuat keluarga sedikit berlega hati saat lebaran
nanti,’ Kami sekeluarga mengucapkan banyak terima kasi kepada Ketua PAC Partai
Gerindra Marelan Haris Kelana Damanik atas pemberian bingkisan lebarannya,
semoga dimurahkan rezekinya,sehat slalu,panjang umur…Amin….” Ucapnya.
Sementara
Mulyono kepling lingkungan 12 Mabar Kecamatan Medan Deli yang mewakili
masyarakan yang mendapatkan bingkisn dari Ketua PAC Partai Gerindra Kecamatan
Medan Marelan Haris Kelana Damanik mengucapkan banyak terimah kasih atas
pemberian bingkisan lebaran yang diberikan Ketua PAC Partai Gerindra Marelan
Haris Kelana Damanik,” Jumalh yang mendapatkan bingkisan untuk anak yatim 83
orang, Jumpo 29 orang dan kordinir 4 orang “ Katanya.(Hamnas).
Post a Comment