Ratusan Warga Kota Medan Antusias Mengikuti Kegiatan Senam Jantung Sehat
Medan.Metro Sumut
Ratusan warga kota medan antusias mengikuti kegiatan senam jantung sehat di lapangan merdeka medan, minggu (17/12/2017). Mereka tampak bersemangat mengikuti senam jantung sehat yang dibawakan instruktur profesional.
Dengan tetap ramainya peserta yang mengikuti senam artinya warga kota medan telah menjadikan senam jantung sehat sebagai olah raga rutin untuk menjaga kesehatan.(Sumber : Dinas Kominfo Kota Medan)
Post a Comment