Polantas Ajamu JD Saragih bersama warga Desa Cinta Makmur Kecamatan Panai Hulu bersama sama warga, Menimbun jalan yang berlobang memperbaiki badan jalan Dusun 3 Rintis mengalami kerusakan hinga membuat aktivitas masyarakat terhambat.
Polantas Ajamu Aiptu JD Saragih bersama warga di Desa Cinta Makmur Kecamatan Panai Hulu bersama sama memperbaiki jalan rusak tersebut, Jumat (11/01/2019), Jalan Dusun 3 Rintis tersebut merupakan jalan penghubung Kecamatan Panai Hulu mengalami kerusakan sehingga aktivitas masyarakat terhambat.
Polantas Ajamu JD Aiptu Saragih bersama warga bergotong royong memperbaiki lobang-lobang. Ia lantas bergabung bersama warga juga memperbaiki badan jalan dirinya, Juga melakukan pengaturan lalulintas dengan mendahulukan kenderaan roda dua, Untuk melintas sambil menunggu perbaikan jalan.
" Saya coba membantu warga yang sedang bergotong-royong agar memberi rasa aman kepada masyarakat yang melintas " Ujarnya.
Polantas Ajamu Aiptu JD Saragih mengaku bangga kepada masyarakat Desa Cinta Makmur cukup semangat untuk bergotong royong mengangkat tanah pakai angkong untuk menutup lobang badan jalan, Supaya tidak berlobang lagi " Tuturnya. (Rusman Wapemred).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar