Program Kepsek SD Negeri 060954 Kecamatan Medan Marelan

Medan Marelan.Metro Sumut
Terjadinya perubahan nilai kehidupan di segala bidang, baik di bidang politik,
sosial, budaya, ekonomi, dan hankam, menuntut dilakukan reformasi di bidang
pendidikan. Rabu (03/02/2016).

Irwansyah SPd Kepala Sekolah SD Negeri 060954 Kelurahan Terjun Kecamatan Medan Marelan saat dikonfirmasi diruang kerjanya mengenai program dan ajaran tahun 2016 mengatakan mengambil acuan dari tahun-tahun yang lalu, Kedepan mengevaluasi semua kekurangan dan kelemahan dari sekolah “ Katanya.

Lanjut Irwansyah, Jadi untuk tahun yang akan datang menotivasi kinerja guru, menyiapkan prasarana dan prsarana yang lengkap bertahap, mencapai nilai kelulusan didalam sekolah, menciptakan sekolah yang sejuk aman dan nyaman “ Ucapnya.

Irwansyah menjelaskan, Peran guru dalam mendidik murid sehingga menghasilkan murid yang berprestasi tidaklah cukup hanya dilakukan didalam ruangan kelas, namun guru juga harus  mampu membuka komunikasi yang baik dengan  murid dan orangtua, sebagai seorang pengajar, harus selalu melaksanakan tugasnya dengan iklas, jujur dan selalu mengikuti perkembangan zaman.  “ Jelasnya.

Ke depan Irwansyah SPd, akan berusaha meningkatkan kerjasama dan komunikasi yang selama ini telah terjalin baik antara guru, pegawai, murid dan orangtua siswa  untuk mencapai mutu pendidikan yang diharapkan sehingga dapat melahirkan siswa-siswi terbaik dan berprestasi disekolah SDN 060954 di Kecamatan Medan Marelan “ Ungkapnya.

Harapan Irwansyah SPd, Lulusan SDN 060954 Kecamatan Medan Marelan dapat diterima di Sekolah Negeri ; Harapannya.(Hamnas).



Tidak ada komentar